Home / Bandar Lampung

Rabu, 5 Januari 2022 - 19:06 WIB

Polda dan Polsek Sukarame Gelar Silaturahmi dengan Anak Abu Bakar 

 

Bandar Lampung-Polda Lampung melalui Direktorat Intelkam, bersama jajaran Polsek Sukarame melakukan silaturahmi dengan Ali anak dari Abu Bakar (Amir Khilafatul Muslimin Bandar Lampung), dalam pertemuan itu ia berkomitmen untuk bersama menjaga situasi Kamtibmas yang aman dan nyaman serta kondusif.

 

 

Dalam kegiatan silaturahmi tersebut maksud dan tujuan silaturahmi tersebut dalam rangka mengajak warga Khilafatul Muslimin untuk dapat menjaga situasi Kamtibmas yang kondusif serta mematuhi prokes.

Kunjungan Polda dan Polsek itu dilakukan di kediamannya di Jalan Urip Ali Sumarhojo, Kelurahan Jagabaya Kecamatan Way Halim Kota Bandar Lampung. Ali mengucapkan terima kasih atas kunjungan silaturahmi di kediaman keluarga Abu Bakar tersebut.

Baca Juga  Disdik Balam dan K3S Ciut Nyali Saat Ditantang Buka-bukaan Terkait Pungli di Kegiatan Apeksi

“Saya berharap silaturahmi ini tetap terjalin antara Polri dan Warga Khilafatul Muslimin,” kata Ali.

Terkait dengan Penahanan terhadap pimpinan yakni Khalifah AQHB dan Abu Bakar (Amir Khilafatul Muslimin Bandar Lampung) mengharapkan agar adanya kebijakan dari penyidik Polda Lampung untuk dapat memberikan ijin sehari atau setengah hari untuk pulang bertemu dengan keluarga.

“Keinganan keluarga ada keringanan agar bisa bertemu keluarga,” demikian kata Ali.(Rls)

Share :

Baca Juga

Bandar Lampung

Gaji Guru Honorer Tak Kunjung Cair, PHGM Mengadu ke DPRD Bandar Lampung

Bandar Lampung

Kakanwil Harap Peserta PPMB Jadi Jubir Kemenag Terkait Penguatan Moderasi Beragama

Bandar Lampung

Kadis Damkar Bandar Lampung Dikabarkan Tampar Anak Buah

Bandar Lampung

Kepala DLH Sahriwansah Tak Indahkan Panggilan DPRD Bandar Lampung

Bandar Lampung

TBG Mengajukan Surat Peninjauan Tolak Pembongkaran Tower ke Walikota

Bandar Lampung

GML Lampung Minta Pemerintah Usut Tuntas Praktek Mafia Tanah

Bandar Lampung

Siap Tempur di Bandar Lampung, Brigjen Pol Purn M Ikhsan Ambil Formulir Calon Wali Kota di DPC PDIP

Bandar Lampung

Tidak Bayar THR, 13 Perusahaan di Lampung Dilaporkan ke Disnaker