Home / Bandar Lampung

Kamis, 23 Desember 2021 - 20:35 WIB

Yayasan Elang Merah Kirim 40 Anggota Ikut Amankan Muktamar NU

 

Bandar Lampung-Ketua Umum Yayasan Elang Merah Nusantara M Rohidin menyebut perguruannya menurunkan 40 anggota untuk turut serta bergabung dalam pengamanan agenda Muktamar ke-34 Nahdlatul Ulama (NU) di Provinsi Lampung.

“Ada sekitar 40 anggota kita dari Elang Merah yang ikut pengamanan agenda Muktamar ke-34 Nahdlatul Ulama (NU) di Provinsi Lampung,” kata M Rohidin, Rabu (22/12).

Ia mengungkapkan anggota Elang Merah bertugas di sejumlah lokasi kegiatan muktamar tepatnya di wialayh Kota Bandar Lampung dan bergabung bersama personel kepolisian.

“Anggota yang kami siapkan ini bergabung bersama jajaran kepolisan dan itu sifatnya untuk membantu saja, sebagai bentuk kepedulian kita untuk mesukseskan Muktamar NU di Lampung,” tambahnya.

Baca Juga  Rapat Kedua Bahas Pembangunan Superblok, PT HKKB Kembali Mangkir

Diketahui Muktamar ke-34 NU berlangsung di Pondok Pesantren Darussa’adah, Gunung Sugih, Lampung Tengah, mulai hari ini, Rabu (22/12), dan dibuka langsung oleh Presiden Jokowi. (Rls)

Share :

Baca Juga

Bandar Lampung

Disdik Balam dan K3S Ciut Nyali Saat Ditantang Buka-bukaan Terkait Pungli di Kegiatan Apeksi

Bandar Lampung

Cara Crivisaya Ganjar Tingkatkan Perekonomian Warga Prasejahtera di Bandar Lampung

Bandar Lampung

Laporan Dugaan Percobaan Penganiayaan Dokter Hotmen Terhadap Perawat Dipertanyakan

Bandar Lampung

Abdul Salim Sebut Ideologi Pancasila Merupakan Nilai-nilai Luhur Budaya dan Religius Bangsa 

Bandar Lampung

Bapenda Lampung Diduga Mark Up Anggaran Pengadaan Barang

Bandar Lampung

Jabatan Kepala Kanwil Kemenag Lampung Layak Dicopot 

Bandar Lampung

Mahasiswa Universitas Teknokrat Apresiasi Kinerja Pj.Gubernur Lampung

Bandar Lampung

Pihak Perumahan Lotus Klaim Pembangunan Miliki Izin Lingkungan Hingga IPM-KRK